salib agung *kangen ma gereja kobar*
latest #10
Di kayu salib Engkau tergantung,
Hening tunduk hati kami termenung,
Karena dosa kami yg tak terhitung,
Kau rela mati di salib kayu agung.
Lihatlah DIa yg disana tertambat,
Menunggumu bertobat sebelum terlambat.
Lihatlah DIa yg disana tertambat,
Menunggumu bertobat sebelum terlambat.
Biarkan Dia mengubah hatimu yg jahat,
Agar selamat & penuh rahmat
Datanglah pada-Nya yg mati tergantung,
Datanglah pada-Nya karna cinta-Nya agung,
Dialah tempat kita slalu berlindung,
Bagi-Nya kita senandungkan kidung.
back to top